SMARTLAPAK.COM – Realme UI 3.0 OS Android 12 Siap Dirilis Untuk Semua Tipe HP Seperti diketahui apabila Google dalam waktu dekat ini akan mempersiapkan android 12 yang mempunyai banyak sekali fitur terbaru yang akan memanjakan bagi para pengguna smartphone dan ternyata, untuk bersanding dengan android 12 perusahaan realme memberikan informasi apabila mereka akan siap merilis realme UI 3.0 untuk semua tipe HP dari perusahaannya tersebut dan dipastikan dirilis pada tanggal 13 Oktober 2021.
realme UI 3.0 menjadi di tema terbaru dari perusahaan realme sebagai antarmuka untuk bersanding dengan android 12 yang menjadi sistem operasi terbaru dan dikabarkan pada versi antarmuka ini, akan banyak sekali kenyaman yang diberikan oleh perusahaan Remi untuk semua jenis tipe HP dan dipastikan akan langsung update pada versi stabil terutama untuk seri GT dan beberapa tipe handphone realme lainnya.
Bagi kalian yang Ingin memperbarui smartphone dengan sistem operasi terbaru ini, maka perusahaan realme mengajak kalian untuk langsung masuk ke realme official Community dan di sana kalian dapat melihat Seperti apa saja gambaran dari UI 3.0 dari perusahaan realme dan selanjutnya mengetahui kapan update dan fitur terbaru.
Realme UI 3.0
Dipastikan untuk antarmuka terbaru dari perusahaan teknologi ini, akan mengusung tema Seamless Fun dimana menurut realme dalam bocorannya kepada awak media dipastikan untuk antarmuka terbarunya akan mempunyai performa desain fluid spasial dan fitur privasi dengan Keamanan terbaru yang lebih ditingkatkan.
Di sana kan diketahui apabila sistem antarmuka realme UI terbaru memang menjadi Fokus utama dari perusahaan realmi untuk memberikan tampilan yang terbaik bagi para penggunanya dan juga nantinya dipastikan akan menciptakan versi UI yang sangat bagus.
Inspirasi untuk antarmuka realme terbaru dikabarkan terinspirasi dari kesenangan tanpa adanya batas dengan meningkatkan beberapa fungsi, memberikan kelancaran, adanya kemampuan dalam penyesuaian, keamanan yang lebih bagus, dan masalah privasi ia akan memberikan kebutuhan untuk pengguna terutama netizen milenial.
Menurut Palson Yi, selaku direktur marketing realme Indonesia apabila tim UI realme saat ini sudah mengadakan survei pada realme UI 2.0 udah selanjutnya menambahkan beberapa fitur supaya realme UI 3 menjadi sangat sempurna dan tidak ada Bug atau error pada versi terbaru nantinya.
Apabila mengingat di tahun 2019, realme UI pertama kali memperkenalkan versi pertamanya dan selanjutnya di bulan September 2020 mereka merilis pembaruan dengan hadirnya realme UI 2.0 di mana keberhasilan dari versi tersebut terdapat di frekuensi software update, adanya kemudahan untuk para pengguna, dan juga tampilan yang eksotis.
Fitur realme UI 3.0
Berikut adalah beberapa bocoran fitur terbaru dari antarmuka realme UI 3.0 yang bisa didapatkan pada tanggal 13 Oktober yang akan datang dan untuk pintunya adalah sebagai berikut:
- Game space dengan tampilan dan fitur terbaru ia akan memberikan kenyamanan bagi para gamer.
- Tampilan desain UI terbaru yang sudah dioptimalkan sehingga tidak ada error Yang Terjadi
- Terdapat personalis yang lebih mantap jika dibandingkan versi UI 2.0
- Baterai dengan tampilan terbaru dan adanya fitur terbaru yang bisa dimanfaatkan oleh para pengguna untuk memilih dan menghemat baterai
- Terdapat RAM expantion yaitu tambahan RAM virtual dan hal ini untuk beberapa smartphone saja
Selanjutnya realme UI 3.0 dipastikan akan hadir pada tanggal 13 Oktober yang akan datang dan untuk semua smartphone dipastikan akan mencicipi versi antarmuka terbaru dari perusahaan realme ini.